Sabtu, 30 April 2011

Tutorial Bisnis Paid To Click (PTC)

Tentang PTC
Ada banyak peluang usaha sampingan di internet yang dapat menjadi sumber penghasilan jika ditekuni dan dijalankan dengan benar & sungguh-sungguh. Ada yang berbayar dan ada juga yang gratis. Salah satu bisnis gratisan yang menjadi favorit banyak orang adalah bisnis Paid To Click (PTC), selain sangat mudah untuk dijalankan juga tidak perlu menyita banyak waktu. Bagi siapa yang belum mengerti saya akan jelaskan secara ringkas mengenai Paid To Click (PTC).

Paid To Click (PTC) adalah bisnis berbasis advertising / periklanan di internet yang dijalankan oleh 3 komponen utama yaitu antara advertiser, pengelola situs PTC & member. Sistem kerja PTC adalah sebagai berikut :

1. Advertiser adalah perusahaan/perorangan yang membayar ke pengelola situs PTC untuk memasang iklan lewat sistem PTC tersebut, dengan harapan dapat menjaring prospek dan kemudian menjadi konsumen (customer). Tentu saja hal ini sangat menguntungkan bagi bisnis mereka.

2. Pengelola situs PTC menampilkan iklan dari para advertiser yang telah memiliki member. Member dari situs PTC bertugas ngeklik iklan/mengunjungi situs para advertiser.

3. Member adalah perorangan yang menjadi anggota dari situs PTC. Dibayar setiap kali ngeklik iklan dari para advertiser.

Jika anda ingin berpenghasilan lebih besar, rekan netter juga bisa menjadi member berbayar atau upgrade member agar penghasilan yang di dapatkan menjadi jauh lebih banyak dari member standar biasa.

Situs PTC menerapkan sistem referral , yang artinya jika rekan netter mereferensikan / mengajak orang lain untuk mendaftar di situs PTC yang diikuti, maka secara otomatis orang tersebut akan menjadi referral. Dari setiap klik yang dilakukan referral, rekan netter  juga akan dibayar, rata-rata sebesar 50% per referral klik.
Selain itu situs PTC juga menawarkan sistem sewa / beli referral (anda bisa memiliki referral dengan cara menyewa / membeli ke pengelola PTC tersebut).

Potensi Penghasilan PTC
Besarnya penghasilan yang anda peroleh dari bisnis PTC sangat bervariasi, tergantung ketentuan & kebijakan dari masing-masing pengelola PTC dan besarnya usaha yang kita lakukan. Berikut ini ilustrasi penghasilan yang akan di peroleh sebagai member standard (gratis) pada idr-clickit :

* Pay per click : Rp 50 (Rp 100 member upgrade).

* Pay per referral click : Rp 25 (Rp 50 member upgrade).

* Jumlah iklan per hari : 4 (8+ member upgrade).

Contoh Penghasilan 1 (Standard Member)
Skema Direct Referral (Referral Cari)
(Ilustrasi dibawah dengan asumsi hanya menghitung klik Standart  advertisement, kenyataannya lebih banyak iklan yang bisa di klik seperti Mini & tiny advertisement dengan jumlah & nilai yang bervariasi).
* Setiap hari klik 4 iklan.
* 25 Referral klik 4 iklan. (maximal referral cari 25 untuk standart member).
* Penghasilan sendiri/bulan = 30 hari x 4 x Rp 50 = Rp 6.000.
* Penghasilan dari referral/bulan = 25 x 30 x 4 x Rp 25 = Rp 75.000 .
* Total penghasilan/bulan adalah Rp 6.000 + Rp 75.000 = Rp 81.000.

Skema Investasi dengan Rented Referral (Referral Sewa)
Anda menyewa maximal 300 referral. (maximal limit referral sewa 300 untuk standart member).
Biaya sewa referral/bulan Rp 2.000 per referral.
* Biaya sewa referral 30 hari = 300 x Rp 2.000 = Rp 600.000
* Pendapatan maximal dari 300 referral sewa selama 1 bulan :
30 hari x 300 referral x 4 klik x Rp. 25 = Rp 900.000
* Penghasilan klik iklan kita sendiri selama 1 bulan :
30 hari x 4 iklan x Rp. 50 = Rp 6.000
* Profit/keuntungan maximal 1 bulan :
(Rp 900.000 + Rp 6.000) – Rp 600.000 = Rp 306.000
Anda bisa menukar referral yang  tidak aktif dengan referal yang baru.
Perhitungan diatas belum menyertakan fitur Autopay yang bisa lebih menghemat biaya investasi sekitar 10%.

Contoh Penghasilan 2 (Member Upgrade)
Biaya Upgrade Premium Member idr-clickit Rp 700.000 / 365 hari (1 tahun).
Skema Direct Referral (Referral Cari)
(Ilustrasi dibawah dengan asumsi hanya menghitung klik Standart  advertisement, kenyataannya lebih banyak iklan yang bisa di klik seperti Mini & tiny advertisement dengan jumlah & nilai yang bervariasi).
* Setiap hari klik 8+ iklan.
* 100 Referral klik 4 iklan. (maximal referral cari 100+1 / 6 hari untuk member upgrade).
* Penghasilan sendiri/bulan = 30 x 8 x Rp 100 = Rp 24.000.
* Penghasilan dari referral/bulan = 100 x 30 x 4 x Rp 50 = Rp 600.000.
* Total penghasilan/bulan adalah Rp 24.000 + Rp 600.000 = Rp 624.000.
Biaya Upgrade Member Premuim sudah hampir balik modal, bulan-bulan berikutnya tinggal anda hitung sendiri

Skema Investasi dengan Rented Referral (Referral Sewa)
Anda menyewa maximal 2.000 referral. (maximal limit referral sewa 2.000 untuk member upgrade).
Biaya sewa referral/bulan Rp 1.800 per referral. (diskon 10% untuk member upgrade).
* Biaya sewa referral 30 hari = 2.000 x Rp 1.800 = Rp 3.600.000.
* Pendapatan maximal dari 2.000 referral sewa selama 1 bulan :
30 hari x 2.000 referral x 4 klik x Rp. 50 = Rp 12.000.000.
* Penghasilan klik iklan kita sendiri selama 1 bulan :
30 hari x 8+ iklan x Rp. 100 = Rp 24.000.
* Profit/keuntungan maximal 1 bulan :
(Rp 12.000.000 + Rp 24.000) – Rp 3.600.000 – Rp 700.000 = Rp 7.724.000.
Anda bisa menukar referral yang  tidak aktif dengan referal yang baru.

Perhitungan diatas belum menyertakan fitur Autopay yang bisa lebih menghemat biaya investasi sekitar 10%.
Kesimpulannya, anda bisa memilih skema mana yang menurut rekan anda paling pas dan bersahabat dengan duit sendiri, masing-masing skema tentunya mempunyai kekurangan dan keunggulan sendiri.

Skema Direct Referral atau Skema Rented Referral atau penggabungan/fusion 2 skema tersebut, kembali lagi tergantung budged dana yang anda miliki.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Lontong Blog Themes | Bloggerized by Lontong Blog - Premium Blogger Themes | created by Lontong Blog